KESAKSIKAN MANTAN BUPATI BANGGAI

  • 23 Maret 2017 16:45
KESAKSIKAN MANTAN BUPATI BANGGAI
Mantan Bupati Kabupaten Banggai Sofyan Mile memberikan keterangan sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus dugaan korupsi di Pengadilan Tipikor Palu, Sulawesi Tengah, Kamis (23/3). Sofyan Mile dihadirkan sebagai saksi terkait kasus dugaan korupsi pembebasan lahan proyek fasilitas navigasi penerbangan atau Doppler VHF Omni-directional Range (DVOR) Bandara Syukuran Aminuddin Amir Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah yang diduga merugikan negara Rp973 juta. Terdakwa dalam kasus itu yakni Sekda Banggai, Syahrial Labelo kemudian mantan Kabag Administrasi Pertanahan Setdakab Banggai, Isnaeni Larekeng serta kuasa pemilik lahan, Hasanudin. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/aww/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3216x2136
Ukuran Berkas
985.4 KB
Disiarkan
23/03/2017 16:45 WIB
Fotografer
Mohamad Hamzah
Editor