PRESIDEN BERTEMU PANITIA KONGRES EKONOMI UMAT

  • 31 Maret 2017 17:10
PRESIDEN BERTEMU PANITIA KONGRES EKONOMI UMAT
Presiden Joko Widodo (kedua kanan) didampingi Mensesneg Pratikno (kanan) menerima Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Ma'ruf Amin (kedua kiri) dan Ketua Pelaksana Kongres Ekonomi Umat Lukmanul Hakim (kiri) di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (31/3). Kongres Ekonomi Umat yang berlangsung 22-24 April 2017 dengan tema Arus Baru Ekonomi Indonesia tersebut bertujuan untuk mempererat sinergi pelaku ekonomi dan memaksimalkan potensi ekonomi bawah sebagai kebutuhan dasar dalam proses kemitraan yang mempersempit kesenjangan sosial serta ekonomi. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari/ama/17
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4928x3280
Ukuran Berkas
1.53 MB
Disiarkan
31/03/2017 17:10 WIB
Fotografer
Puspa Perwitasari
Editor