KONFLIK INTERNAL KERATON SOLO

  • 2 April 2017 18:25
KONFLIK INTERNAL KERATON SOLO
Petugas Kepolisian melakukan penjagaan di lokasi sekat pembatas kediaman Raja Paku Buwono (PB) XIII Sasana Narendra dengan Kepturen yang dipasang kerabat pangageng atau Dewan Adat di Keraton Kasunanan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (2/4). Konflik internal Keraton Kasunanan Surakarta kembali memanas jelang Tinggalan Dalem Jumenengan atau peringatan kenaikan tahta raja, yang dipicu Satgas Panca Narendra akan melakukan pembongkaran sekat pembatas yang sebelumnya dipasang Dewan Adat, karena sekat tersebut dinilai menghalangi Raja untuk dapat menghadiri Tinggalan Jumenengan yang akan berlangsung 22 April mendatang. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/ama/17
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.53 MB
Disiarkan
02/04/2017 18:25 WIB
Fotografer
Mohammad Ayudha
Editor