ALQURAN MINI BERTINTA EMAS

  • 1 Juni 2017 19:00
ALQURAN MINI BERTINTA EMAS
Kyai Tubagus Muhammad Tamyiz menunjukkan Al Quran mini bertinta emas di Masjid Jami Daarussalaam, Pasir Jambu, Kabupaten Bogor, Kamis (1/6). Menurutnya, Alquran berukuran mini yang ditulis dengan tinta emas tersebut merupakan barang bersejarah peninggalan Pangeran Wijaya Kusuma, salah satu pahlawan yang berjuang pada zaman kolonial Belanda. ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya/aww/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
854.64 KB
Disiarkan
01/06/2017 19:00 WIB
Fotografer
Yulius Satria Wijaya
Editor