OTT PNS KABUPATEN GIANYAR

  • 17 Juni 2017 12:15
OTT PNS KABUPATEN GIANYAR
Polisi menggiring tersangka hasil operasi tangkap tangan (OTT) kasus korupsi pegawai negeri sipil Dinas Penanaman Modal Kabupaten Gianyar saat gelar perkara di Mapolda Bali, Sabtu (17/6). Tim gabungan meringkus dua orang tersangka yakni Kepala Dinas Penanaman Modal Kabupaten Gianyar berinisial IKM dan Kabid Perijinan dan Non Perijinan berinisial INS besarta barang bukti uang tunai senilai Rp14.450.000 hasil pemerasan terhadap korban yang sedang mengurus ijin. ANTARA FOTO/Wira Suryantala/nym/ama/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2674
Ukuran Berkas
1.99 MB
Disiarkan
17/06/2017 12:15 WIB
Fotografer
Wira Suryantala
Editor