EDUKASI CAPUNG SEKOLAH ALAM

  • 18 Juni 2017 22:05
EDUKASI CAPUNG SEKOLAH ALAM
Sejumlah anak menangkap capung saat mengikuti edukasi mengenai capung di Papring, Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu (18/6). Edukasi yang dilakukan komunitas peduli capung tersebut bertujuan untuk mengajak anak-anak sekolah alam agar menjaga kualitas udara, kesuburan tanah, dan kebersihan air agar populasi capung tetap terjaga. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/kye/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.18 MB
Disiarkan
18/06/2017 22:05 WIB
Fotografer
Budi Candra Setya
Editor