PERGANTIAN MUSIM IKAN

  • 24 Juli 2017 21:15
PERGANTIAN MUSIM IKAN
Sejumlah nelayan memilah ikan Cirik (Secutor Reconius) hasil tangkapan pukat jaring di perairan laut Desa Hagu, Lhokseumawe, Aceh, Senin (24/7). Nelayan tradisional mengeluh, memasuki pergantian musim ikan oleh faktor cuaca dan arah angin laut sejak tiga hari terakhir yang sebelumnya musim Teri ke musim ikan Cirik mengakibatkan pendapatan nelayan pukat tradisional turun drastis, karena tangkapan minim dan harga jual ikan tersebut hanya Rp4.000 per kilogramnya. ANTARA FOTO/Rahmad/foc/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.19 MB
Disiarkan
24/07/2017 21:15 WIB
Fotografer
Rahmad
Editor