AKHIR OPERASI PAMRAHWAN

  • 6 September 2017 18:15
AKHIR OPERASI PAMRAHWAN
Pangdam XVI/Pattimura Mayjen TNI Doni Monardo (kiri) menyerahkan penghargaan kepada perwakilan prajurit Batalyon Infanteri (Yonif) 726/Tamalatea-Kodam XIV Hasanuddin saat upacara pelepasan Yonif 726/Tamalatea di Lapangan Upacara Markas Komando Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon, Maluku, Rabu (6/9). Yonif 726/Tamalatea yang terdiri dari 500 personel mengakhiri tugas operasi Pengamanan Daerah Rawan (Pamrahwan) di wilayah Provinsi Maluku dan Maluku Utara selama 9 bulan terakhir. ANTARAFOTO/izaac mulyawan/aww/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x3000
Ukuran Berkas
1.92 MB
Disiarkan
06/09/2017 18:15 WIB
Fotografer
Izaac Mulyawan
Editor