TENTARA MELUKIS DINDING SEKOLAH

  • 20 Oktober 2017 17:25
TENTARA MELUKIS DINDING SEKOLAH
Seorang tentara melukis dinding sekolah taman kanak-kanak Arso III, Santo, Keerom, Papua, Jumat (20/10). Satuan Tugas (Satgas) Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Yonif 410/Alugoro melukis dinding sekolah-sekolah di wilayah perbatasan RI-PNG, yakni Kabupaten Keerom yang diawali di sekolah Taman Kanak-Kanak (TK) Pir IV Wonorejo dan Arso III Skanto. ANTARA FOTO/Indrayadi TH/ama/17
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.4 MB
Disiarkan
20/10/2017 17:25 WIB
Fotografer
Indrayadi Th
Editor