GAGALKAN PENYELUDUPAN BELANGKAS

  • 1 November 2017 20:25
GAGALKAN PENYELUDUPAN BELANGKAS
Sejumlah Anak Buah Kapal (ABK) dikawal personel TNI AL Lanal Lhokseumawe menunjukkan Belangkas (Tachypleus tridentatus) di atas kapal motor (KM) Sinar Mas I pasca ditangkap dan diamankan ke dermaga Asean, Aceh Utara, Aceh, Rabu (1/11). TNI AL menangkap empat ABK dan menggagalkan upaya penyeludupan ribuan ekor satwa laut dilindungi Belangkas atau Mimi atau Ketam Tapal Kuda yang tergolong suku Limulidae, ratusan kilogram Siput, dan puluhan karung Pucuk Nipah yang diangkut dengan dari perairan Selat Malaka Kuala Penaga, Tamiang Aceh menuju Thailand. ANTARA FOTO/Rahmad/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1018.33 KB
Disiarkan
01/11/2017 20:25 WIB
Fotografer
Antara
Editor