CABAI TERSERANG VIRUS GEMINI

  • 15 November 2017 17:20
CABAI TERSERANG VIRUS GEMINI
Petani mengamati tanaman cabe miliknya yang rusak dan kerdil akibat serangan virus Gemini di Karangploso, Malang, Jawa Timur, Rabu (15/11). Akibat serangan virus gemini, sebanyak 200 hektare lahan cabe di kawasan tersebut rusak dan terancam gagal panen sehingga petani mengalami kerugian hingga 50 juta rupiah per hektare. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/aww/17.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2666x4000
Ukuran Berkas
2.21 MB
Disiarkan
15/11/2017 17:20 WIB
Fotografer
Ari Bowo Sucipto
Editor