PANEN RAYA JAGUNG HIBRIDA

  • 16 November 2017 15:15
PANEN RAYA JAGUNG HIBRIDA
Kepada Dinas Pertanian Provinsi Banten Agus Tauhid mengoperasikan mesin otomatis saat Panen Raya Jagung Hibrida di Kragilan, Serang, Banten, Kamis (16/11). Sejumlah pemuda yang tergabung dalam GEMPITA (Gerakan Pemuda Tani) berinisiatif mengintensifkan pemanfaatan lahan kosong dengan menanam jagung hibrida berbuah dua tangkai hingga bisa menghasilkan 12 ton jagung per hektar atau hampir dua kali lipat hasil panen padi yang hanya tujuh ton per hektare. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/aww/17.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2672
Ukuran Berkas
4.29 MB
Disiarkan
16/11/2017 15:15 WIB
Fotografer
Asep Fathulrahman
Editor