PELUNCURAN APLIKASI PERINGATAN BENCANA

  • 11 Desember 2017 15:45
PELUNCURAN APLIKASI PERINGATAN BENCANA
Petugas BPBD memperlihatkan aplikasi sistem peringatan bencana dini untuk mengurangi resiko banjir Sungai Citarum atau Flood Early Warning and Early Action System (FEWEAS), saat diluncurkan, di Bandung, Jawa Barat, Senin (11/12). International Federation of Red Cross and Red Crescent Socities (IFRC), PMI dan Zurich Insurance Indonesia (ZII) meluncurkan FEWEAS guna membantu mewujudkan ketangguhan masyarakat terhadap bencana banjir, mendukung kesiapsiagaan PMI, mengurangi risiko kerugian akibat banjir, mitigasi risiko bencana banjir bagi masyarakat yang bermukim di wilayah Daerah Aliran Sungai (DAS) Citarum. ANTARA FOTO/Fahrul Jayadiputra/kye/17
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
3770x2524
Ukuran Berkas
1.99 MB
Disiarkan
11/12/2017 15:45 WIB
Fotografer
Fahrul Jayadiputra
Editor