GETAH DAMAR

  • 10 September 2009 11:40
GETAH DAMAR
MALILI, LUWU TIMUR, 10/9 - GETAH DAMAR. Seorang warga mengambil getah damar dari pohon damar di dalam hutan kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Kamis (10/9). Getah damar merupakan salah satu hasil hutan bukan kayu (HHBK) yang potensial sebagai komoditas ekspor kini sulit untuk didapatkan karena warga setempat banyak menebang pohon damar untuk dijadikan kayu olahan. FOTO ANTARA/Sahrul Manda Tikupadang/YU/Koz/mes/09.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1362
Ukuran Berkas
302.3 KB
Disiarkan
10/09/2009 11:40 WIB
Fotografer
Sahrul Manda Tikupadang
Editor