EKSPOR CPO DI PELABUHAN DUMAI

  • 14 Januari 2018 21:25
EKSPOR CPO DI PELABUHAN DUMAI
Sejumlah pekerja memeriksa persiapan memuat minyak mentah kelapa sawit (Crude Palm Oil) ke dalam kapal di pelabuhan Pelindo I Dumai, Dumai, Riau, Minggu (14/1). Perkembangan ekspor CPO dan turunannya melalui pelabuhan Dumai tahun 2017 sekitar 14 juta ton dengan nilai perdagangan hampir mencapai 8,917 miliar dolar AS dengan negara tujuan ekspor terbanyak yaitu India, Belanda dan Cina, sementara prediksi pada tahun 2018, ekspor CPO akan terus bertambah seiring meningkatnya permintaan pasar internasional terhadap jenis produk non migas tersebut. ANTARA FOTO/Aswaddy Hamid/foc/18
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1500x900
Ukuran Berkas
1.02 MB
Disiarkan
14/01/2018 21:25 WIB
Fotografer
Aswaddy Hamid
Editor