IHSG-BURSA DIBUKA KEMBALI

  • 24 September 2009 14:58
IHSG-BURSA DIBUKA KEMBALI
JAKARTA, 24/9 - BURSA DIBUKA KEMBALI. Seorang pialang mengamati pergerakan harga saham melalui layar komputernya saat perdagangan sesi pertama di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis (24/9). BEI kembali beroperasi pada hari Kamis (24/9), setelah libur Lebaran 1430 H. Pada perdagangan sesi pertama tersebut Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 19,799 poin ke level 2.476,785. FOTO ANTARA/Andika Wahyu/Koz/Spt/09.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2545x1539
Ukuran Berkas
846.61 KB
Disiarkan
24/09/2009 14:58 WIB
Fotografer
Andika Wahyu
Editor