PROGRAM SAPI INDUKAN WAJIB BUNTING

  • 20 Maret 2018 17:00
PROGRAM SAPI INDUKAN WAJIB BUNTING
Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Kementerian Pertanian I Ketut Diarmita menunjukkan alat suntik inseminasi buatan saat gelar sapi indukan oleh Kelompok Tani Ternak Subur di Kedungdowo, Andong, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa (20/3). Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian berupaya melakukan percepatan peningkatan populasi sapi secara nasional melalui Program Upaya Khusus Sapi Indukan Wajib Bunting (Upsus Siwab) dengan total inseminasi buatan (IB) pada tahun 2018 sebanyak 3 juta IB yang bertujuan untuk meningkatkan swasembada daging nasional. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc/18.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2656
Ukuran Berkas
2.43 MB
Disiarkan
20/03/2018 17:00 WIB
Fotografer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor