JELANG PERAYAAN WAISAK SE-SUMATRA

  • 26 Mei 2018 19:15
JELANG PERAYAAN WAISAK SE-SUMATRA
Biksu berjalan saat melaksanakan ritual pengambilan api abadi dalam rangkaian perayaan Waisak 2562 BE/2018 se-Sumatra di Sungai Gelam, Muaro Jambi, Jambi, Sabtu (26/5). Perayaan Waisak 2018 di Sumatra akan diselenggarakan dipusatkan di Kompleks Percandian Candi Muaro Jambi yang merupakan situs percandian terluas di Asia Tenggara. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/kye/18.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2657
Ukuran Berkas
3.1 MB
Disiarkan
26/05/2018 19:15 WIB
Fotografer
Wahdi Septiawan
Editor