WADUK CENGKLIK BOYOLALI

  • 5 Juli 2018 21:25
WADUK CENGKLIK BOYOLALI
Warga melemparkan jaring ikan dengan berlatar belakang gunung Merapi dan Merbabu saat mencari ikan di Waduk Cengklik, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (5/7). Selain untuk memenuhi kebutuhan irigasi pertanian dan dimanfaatkan untuk budidaya keramba ikan, waduk yang memiliki luas 300 hektare itu juga dapat menjadi destinasi wisata air dengan pemandangan gunung Merapi dan Merbabu. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc/18.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2657
Ukuran Berkas
2.01 MB
Disiarkan
05/07/2018 21:25 WIB
Fotografer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor