GEDUNG MAGNET SCHOOL BELUM DIFUNGSIKAN

  • 15 Juli 2018 18:10
GEDUNG MAGNET SCHOOL BELUM DIFUNGSIKAN
Bangunan gedung sekolah unggul terpadu Magnet School yang belum difungsikan, di Desa Dama Tutong, Peureulak, Aceh Timur, Aceh, Minggu (15/7). Sekolah unggul terpadu Magnet School merupakan bangunan ketiga di Indonesia dan pertama di Sumatra yang dibangun pada awal 2010 dengan menggunakan dana pinjaman bantuan dari Islamic Development Bank (IDB) sebesar Rp51 miliar. Bangunan ini masih belum difungsikan dan beberapa bagian bangunan seperti plafon, pintu, jendela, dan jaringan instalasi listrik sudah mulai rusak. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/kye/18.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
3.17 MB
Disiarkan
15/07/2018 18:10 WIB
Fotografer
Syifa Yulinnas
Editor