AIR TERJUN CURUG LAWE

  • 9 Agustus 2018 16:35
AIR TERJUN CURUG LAWE
Sejumlah wisatawan mengunjungi Air Terjun Curug Lawe di Kalisidi, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Kamis (9/8). Meski saat musim kemarau, air terjun setinggi 30 meter yang berada di tengah hutan tropis Gunung Ungaran tersebut tidak mengalami penurunan debit air dan menjadi destinasi favorit wisatawan di Semarang. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww/18.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2819
Ukuran Berkas
3.02 MB
Disiarkan
09/08/2018 16:35 WIB
Fotografer
Aditya Pradana Putra
Editor