Peralatan Nelayan Rusak

  • 11 November 2009 20:17
Peralatan Nelayan Rusak
ACEH. 11/11 - PERALATAN RUSAK. Sejumlah nelayan menarik pukat labuh kedalam kapal motor dua miil dari pesisir pantai selat malaka Propinsi Aceh. Rabu (11/11).Nelayan di Aceh menyebutkan kehadiran tim survei minyak dan gas oleh PT. Zaratex diperairan laut Aceh Utara mengakibat peralatan nelayan seperti, rumpon, jaring rawe rusak. kisruh tersebut mengakibatkan nelayan kawasan laut perairan Aceh Utara merugi. FOTO ANTARA/Rahmad/ed/pd/09
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1362
Ukuran Berkas
210.84 KB
Disiarkan
11/11/2009 20:17 WIB
Fotografer
Rahmad
Editor