PRESIDEN UMUMKAN PELUNASAN DIVESTASI PT FREEPORT

  • 21 Desember 2018 18:20
PRESIDEN UMUMKAN PELUNASAN DIVESTASI PT FREEPORT
Presiden Joko Widodo (keempat kiri) berjabat tangan dengan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar (kiri) disaksikan Menteri Keuangan Sri Mulyani (kedua kiri), Menteri BUMN Rini Soemarno (istiga kiri), Menteri ESDM Ignasius Jonan (keempat kiri), CEO Freeport McMoRan Richard Adkerson (ketiga kanan), Direktur Utama PT Indonesia Asahan Alumunium (Inalum) Budi Gunadi Sadikin (kedua kanan) dan Jaksa Agung M Prasetyo seusai memberikan keterangan terkait pelunasan divestasi PT Freeport Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (21/12/2018). Presiden mengumumkan pelunasan divestasi PT Freeport Indonesia dengan membayarkan 3,85 miliar dolar AS atau sekitar Rp56 triliun melalui PT Inalum sehingga telah resmi menjadi milik Indonesia. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/hp.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.6 MB
Disiarkan
21/12/2018 18:20 WIB
Fotografer
Wahyu Putro A
Editor
Hermanus Prihatna