BNPB TANGGAPI BENCANA TSUNAMI BANTEN

  • 23 Desember 2018 20:25
BNPB TANGGAPI BENCANA TSUNAMI BANTEN
Kepala Pusat Data dan Informasi BNPB Sutopo Purwo Nugroho memberikan pemaparan kepada wartawan terkait Tsunami di Banten dan Lampung DI Yogyakarta, Minggu (23/12/2018). Menurut Sutopo Purwo Nugroho, akibat tsunami yang menerjang pesisir Banten dan Lampung pada Sabtu (22/12) menyebabkan ratusan korban meninggal dunia dan menghimbau masyarakat untuk tetap waspada menyusul potensi tsunami susulan yang bisa terjadi karena masih ada erupsi Gunung Anak Krakatau. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/nz.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4242x2828
Ukuran Berkas
626.85 KB
Disiarkan
23/12/2018 20:25 WIB
Fotografer
Andreas Fitri Atmoko
Editor
Zarqoni Maksum