PENGASAPAN DEMAM BERDARAH

  • 17 Januari 2010 13:15
PENGASAPAN DEMAM BERDARAH
JEMBER, 17/1 - PENGASAPAN. Seorang siswa SMK Islam Bustanul Ulum melakukan pengasapan (fogging) dirumah warga Desa Pakusari, Jember, Jawa Timur, Minggu (17/1). Pengasapan ini dilakukan oleh siswa SMK IBU kerena maraknya demam berdarah di kawasan tersebut. Dinas Kesehatan Jember mencatat selama Januari 2010 ditemukan 244 kasus demam berdarah dengan 3 orang meninggal dunia. FOTO ANTARA/Seno S./ss/pg/10.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
1310x2048
Ukuran Berkas
187.26 KB
Disiarkan
17/01/2010 13:15 WIB
Fotografer
Seno Soegondo
Editor