GAGAL PANEN

  • 19 Januari 2010 12:05
 GAGAL PANEN
KEDIRI, 19/1 - GAGAL PANEN. Seorang petani menunjukkan tanaman cabainya yang mulai layu di Kediri, Kediri, Jawa Timur, Selasa (19/1). Menurut Ikatan Petani Hortikultura Kabupaten Kediri sedikitnya 300 hektar tanaman cabai di tiga kecamatan yakni Kepung, Siman, dan Kebonrojo gagal panen sementara 600 hektar lainnya mengalami penurunan produksi hingga 80 persen. Ratusan petani mengalami kerugian Rp 30 juta - Rp 40 juta per hektar. FOTO ANTARA/Arief Priyono/Koz/hp/10.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1308
Ukuran Berkas
206.19 KB
Disiarkan
19/01/2010 12:05 WIB
Fotografer
Arief Priyono
Editor