TARGET PRODUKSI GARAM 2019

  • 26 Juni 2019 11:15
TARGET PRODUKSI GARAM 2019
Pekerja mengangkut garam saat panen di Desa Bunder, Pamekasan, Jawa Timur, Rabu (26/6/2019). PT Garam menargetkan produksi garam 2019 sebanyak 450 ribu ton naik dari target produksi tahun 2018 sebesar 300 ribu ton dengan realisasi pencapaian sebanyak 325 ribu ton. Naiknya target tersebut berdasarkan prediksi BMKG bahwa musim kemarau tahun ini lebih lama dari tahu lalu. ANTARA FOTO/Saiful Bahri/hp.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4928x3264
Ukuran Berkas
1.23 MB
Disiarkan
26/06/2019 11:15 WIB
Fotografer
Saiful Bahri
Editor
Hermanus Prihatna