KETERANGAN PERS KECELAKAAN HELIKOPTER

  • 14 Juli 2019 20:50
KETERANGAN PERS KECELAKAAN HELIKOPTER
Ketua Komite Penanggulangan Keadaan Darurat Kecelakaan Pesawat Bandara Internasional Lombok (BIL) Nugroho Jati (kedua kiri) bersama Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Kakansar) Mataram I Nyoman Sidakarya (kiri) dan Kapolres lombok Tengah AKBP Budi Santosa (ketiga kanan) menyampaikan keterangan pers terkait kecelakaan pesawat helikopter di kantor Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok di Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu (14/7/2019). Komite Penanggulangan Keaadan Darurat Kecelakaan Pesawat Bandara Internasional Lombok (BIL) mengatakan pesawat helikopter B206L4 PKCDV milik PT. Carpediem Air rute Ungasan -Lombok -Labuan Bajo-Lombok melakukan pendaratan daruratÊ 4 km dari pagar Bandara Internasional Lombok dengan pilot serta 3 orang penumpang yang merupakan wisatawan hanya mengalami luka ringan dan semuanya dalam keadaan selamat.ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/pd.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4048x2679
Ukuran Berkas
2.22 MB
Disiarkan
14/07/2019 20:50 WIB
Fotografer
Ahmad Subaidi
Editor
Pandu Dewantara