DEBIT AIR CISADANE MENURUN

  • 27 Juli 2019 19:00
DEBIT AIR CISADANE MENURUN
Warga beraktifitas di Sungai Cisadane yang surut akibat kemarau di Tangerang, Banten, Sabtu (27/7/2019). Debit air Cisadane mengalami penurunan muka air hingga 1,2 meter akibat kemarau. Akibatnya sejumlah lahan pertanian di sekitar wilayah Bendung Pasar Baru Cisadane mengalami kekeringan dan dikhawatirkan terancam puso. ANTARA FOTO/Fauzan/hp.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.79 MB
Disiarkan
27/07/2019 19:00 WIB
Fotografer
Fauzan
Editor
Hermanus Prihatna