KEBAKARAN LAHAN DI MUAROJAMBI

  • 30 Juli 2019 22:50
KEBAKARAN LAHAN DI MUAROJAMBI
Foto udara kebakaran lahan gambut di Kumpeh Ulu, Muarojambi, Jambi, Selasa (30/7/2019). BMKG Stasiun Meteorologi Klas I Sultan Thaha Jambi menyebutkan, sebanyak 19 titik panas di wilayah Muarojambi terpantau pada hari ini, sementara puluhan petugas Manggala Agni Daops Kota Jambi, BPBD Muarojambi, dibantu TNI dan Polri, serta masyarakat masih berupaya melakukan pemadaman kebakaran lahan seluas sekitar 30 hektare di wilayah itu. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/nz.
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2825
Ukuran Berkas
2.89 MB
Disiarkan
30/07/2019 22:50 WIB
Fotografer
Wahdi Septiawan
Editor
Zarqoni Maksum