Pameran seni rupa Pesona Khatulistiwa

  • 14 September 2023 15:10
Pameran seni rupa Pesona Khatulistiwa
Pelajar memperhatikan lukisan yang dipajang pada pameran seni rupa bertajuk Pesona Khatulistiwa di Pontianak, Kalimantan Barat, Kamis (14/9/2023). Pameran yang digelar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Pontianak tersebut menampilkan puluhan lukisan karya pelajar sekolah tingkat dasar dan menengah pertama yang telah mendapat pelatihan dari Gerakan Seniman Masuk Sekolah (GSMS). ANTARA FOTO/Jessica Wuysang/Spt.
Tags:
Image information
Image size
4417x2944
File size
2.43 MB
Created
14/09/2023 15:10 WIB
Photographer
Jessica Wuysang
Editor
Saptono