Pemerintah tetapkan stok BBM nasional sebesar 9,67 juta barel
Operator melakukan pengisian bahan bakar minyak (BBM) ke kereta tanker Pertamina di TBBM Kertapati Pertamina, Palembang, Sumatera Selatan, Selasa (10/9/2024). Presiden Joko Widodo menetapkan stok BBM nasional sebesar 9,64 juta barel guna memastikan cadangan ketersediaan BBM dalam mengatasi fluktuasi harga minyak global dan krisis darurat energi. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas/tom.