APLIKASI PEMBERANTASAN DBD

  • 29 Maret 2017 17:00
Dua pencetus aplikasi Fison Hepiman (kiri) dan Idan Awaludin (kanan) menunjukkan aplikasi online pemberantasan Demam Berdarah (DBD) "Pokentik" (Pokemon Jentik) pada soft launching aplikasi tersebut di Aula Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKL PP) Kelas 1 Palembang, Sumsel, Rabu (29/3). Aplikasi tersebut merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk memantau sarang nyamuk dan jentik serta mengaplikasikannya ke media sosial untuk memantau dan mengendalikan angka DBD. ANTARA FOTO/Feny Selly/pras/17.
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x1996
Taille du fichier
2.07 MB
Créé
29/03/2017 17:00 WIB
Photographe
Feny Selly
Éditrice