TEROMPET TRADISIONAL DI ACEH SELATAN

  • 18 Januari 2017 21:45
TEROMPET TRADISIONAL DI ACEH SELATAN
Seorang warga memperlihatkan terompet teradisional di Desa Lawe Cimanok, Kecamatan Kluet Timur, Aceh Selatan, Aceh, Rabu (18/1). Terompet tradisional terbuat dari tanduk kerbau itu masih digunakan warga pedalaman untuk memberikan isyarat panggilan kepada warga untuk berkumpul, pemberitahuan orang meninggal, pengeras suara serta untuk menyambut tamu-tamu kehormatan. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/ama/17.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3000x2000
Taille du fichier
1.08 MB
Créé
18/01/2017 21:45 WIB
Photographe
Syifa Yulinnas
Éditrice