MANTAN WAKIL KETUA DPRD LAMPUNG JADI SAKSI

  • 21 Juni 2016 19:35
Mantan Wakil Ketua DPRD Provinsi Lampung periode 2009-2014 Indra Surya Ismail memberikan kesaksian dalam sidang kasus korupsi proyek pengadaan 93 paket perlengkapan sekolah untuk SD/MI/SMP/MTs di Dinas Pendidikan Lampung tahun 2012 di Pengadilan Tipikor Tanjungkarang Bandar Lampung, Lampung, Selasa (21/6). Kasus yang merugikan Negara sebesar Rp.17,7 miliar ITU melibatkan mantan PJ Bupati Lampung Timur Tauhidi yang menjadi terdakwa. ANTARA FOTO/Tommy Saputra/Spt/16.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2022
Ukuran Berkas
1.37 MB
Disiarkan
21/06/2016 19:35 WIB
Fotografer
Tommy Saputra
Editor