PEMUSNAHAN KARANTINA

  • 10 Agustus 2011 19:10
PEMUSNAHAN KARANTINA
PONTIANAK, 10/8 - PEMUSNAHAN KARANTINA. Sejumlah petugas melakukan pemusnahan pada hewan unggas dan bibit tanaman yang tidak dilengkapi dokumen resmi, di Balai Karantina Pertanian Kelas 1 Pontianak, Kalbar, Rabu (10/8). Pemusnahan terhadap 59 ekor hewan unggas, 82 kilogram buah segar impor dari Singapura dan sejumlah bibit durian impor dari Malaysia yang merupakan hasil sitaan di Bandara Supadio dan Pelabuhan Dwikora tersebut, karena tidak dilengkapi dengan sejumlah dokumen resmi yaitu sertifikat kesehatan hewan (KH-9) dari daerah asal dan surat ijin pemasukan bibit dari Dirjen terkait. FOTO ANTARA/Jessica Wuysang/ss/nz/11
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4288x2848
Ukuran Berkas
1.39 MB
Disiarkan
10/08/2011 19:10 WIB
Fotografer
Jessica Wuysang
Editor