SAMPAH BAN DI HABITAT BUAYA

  • 27 Februari 2018 18:40
SAMPAH BAN DI HABITAT BUAYA
Seekor buaya berada di sekitar sampah ban bekas sepeda motor yang dibuang dan terdampar, di Muara Sungai Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (27/2). Selain mencemari sungai, keberadaan sampah itu juga mengancam kehidupan satwa dilindungi tersebut sebagaimana peristiwa tersangkutnya ban bekas pada leher seekor buaya di tempat tersebut yang hingga kini belum berhasil dilepaskan. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/ama/18.
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2144x1424
Ukuran Berkas
1.56 MB
Disiarkan
27/02/2018 18:40 WIB
Fotografer
Mohamad Hamzah
Editor