INOVASI APLIKASI DESA WARTA KALIPUCANG WETAN

  • 8 Oktober 2021 19:45
Bupati Batang Wihaji (kedua kiri) didampingi Kepala Desa Kalipucang Wetan Mundakir (kanan) menandatangani rebana saat peluncuran inovasi aplikasi desa Warta Kalipucang Wetan (WKW) di Desa Kalipucang Wetan, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Jumat (8/10/2021). Pemerintah desa itu meningkatkan pelayanan warga desa dengan membuat inovasi aplikasi berbasis android untuk memudahkan warga dalam mengurus administrasi desa hingga pelayanan UMKM dengan menggunakan anggaran dana desa sebesar Rp25 juta. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/aww.
Related photo
Standard
Image information
Image size
4000x2672
File size
1.48 MB
Created
08/10/2021 19:45 WIB
Photographer
Harviyan Perdana Putra
Editor
Andika Wahyu