SOSIALISASI CUKAI PETANI TEMBAKAU MELALUI SENI BUDAYA

  • 28 Desember 2021 08:05
Komedian Muhammad Syakirun atau dikenal dengan nama Kirun, menghibur warga saat pagelaran seni budaya di Desa Deles, Bawang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah, Senin (27/12/2021) malam. Pemerintah setempat bersama Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Pratama Tegal (KPPBC Tipe Pratama Tegal) mengadakan sosialisasi ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang cukai kepada petani tembakau yang merupakan bagian dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) melalui pendekatan seni budaya dengan menghadirkan komedian senior Kirun. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/aww.
Related photo
Standard
Image information
Image size
4000x2666
File size
1.38 MB
Created
28/12/2021 08:05 WIB
Photographer
Harviyan Perdana Putra
Editor
Andika Wahyu