KONFERENSI PERS G20 INTERNATIONAL STANDARDS SUMMIT

  • 19 Oktober 2022 19:20
Sekretaris Jenderal International Electrotechnical Commission (IEC) Philippe Metzger (kiri) bersama Direktur Biro Standardisasi Telekomunikasi International Telecommunication Union (ITU) Chaesub Lee (kanan) memberikan keterangan kepada wartawan saat konferensi pers menjelang G20 International Standards Summit 2022 di Legian, Badung, Bali, Rabu (19/10/2022). Pertemuan yang akan diikuti pimpinan organisasi standar internasional pada Kamis (20/10) tersebut dilakukan untuk mengajak para pemimpin dunia agar mengakui, mendukung, dan mengadopsi standar internasional guna memenuhi tujuan G20 2022 yang ditetapkan dalam tema Recover Together, Recover Stronger. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/YU
Related photo
Standard
Image information
Image size
3769x2487
File size
1.76 MB
Created
19/10/2022 19:20 WIB
Photographer
Fikri Yusuf
Editor
Yusran Uccang