KAPOLRES PERTAMA BERPANGKAT KOMBES DI PAPUA BARAT DAYA

  • 9 Januari 2023 16:05
Kapolresta Kota Sorong Kombes Pol Happy Perdana Yudianto bersama isteri disambut tradisi pedang pora oleh perwira saat tiba di Mapolresta Sorong, Kota Sorong, Papua Barat Daya, Senin (9/1/2023). Kombes Pol Happy Perdana menjadi Kapolres pertama berpangkat Kombes yang memimpin Polresta Sorong setelah naik status dari polres menjadi polresta. ANTARA FOTO/Olha Mulalinda/tom.
Related photo
Standard
Image information
Image size
3977x2652
File size
1.1 MB
Created
09/01/2023 16:05 WIB
Photographer
Olha Mulalinda
Editor
Rahmadi Rekotomo