KPU MALANG TETAP LANJUTKAN TAHAPAN PEMILU

  • 7 Maret 2023 16:25
Petugas melakukan pemutakhiran Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilihan (DP4) sebagai bagian dari tahapan Pemilu 2024 di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Malang, Jawa Timur, Selasa (7/3/2023). KPU setempat tetap melanjutkan tahapan pemilu sesuai dengan agenda yang telah ditetapkan dan tidak terpengaruh dengan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tentang penundaan Pemilu 2024. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/tom.
Related photo
Standard
Image information
Image size
3456x2304
File size
1.36 MB
Created
07/03/2023 16:25 WIB
Photographer
Ari Bowo Sucipto
Editor
Rahmadi Rekotomo