JEMBATAN LOBU TERPANJANG DI SULAWESI TENGGARA

  • 18 Februari 1981 02:21
JEMBATAN LOBU TERPANJANG DI SULAWESI TENGGARA
PALU, 18/2 - JEMBATAN KAYU. Pemandangan sebuah Jembatan Lobu, di Kecamatan Pagimana, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah, merupakan jembatan kayu terpanjang (200 meter lebih) di Sulawesi Tenggara.Rabu(18/2/1981) Jembatan yang tampak pada gambar ini, adalah yang dibangun, sejak 50 tahun yang lalu, di masa penjajahan Belanda. Beberapa bagian dari jembatan ini, sudah mulai rusak, namun masih dapat dimanfaatkan, sebagai alat penyeberangan antar daerah. Rakyat di daerah ini, mengharapkan agar pihak pemerintahan Propinsi, turut menanggulangi kerusakan jembatan itu. ANTARA FOTO/msk/ss/hp/dw
Tags:

Licence

Choose the license that suits your needs
$ 13,333
Editorial Licence, 1024 px
$ 66,666
Photo Exhibition, Publishing and Private Use (2048x1364 px)
Image information
Image size
2048x1364
File size
507.56 KB
Created
18/02/1981 02:21 WIB
Photographer
Msk
Editor