KEBAKARAN TANAMAN AREAL KAWAH GUNUNG GEDE

  • 18 September 1997 02:39
KEBAKARAN TANAMAN AREAL KAWAH GUNUNG GEDE
CIBODAS, 18/9 - MATIKAN SISA API. Patugas Taman Nasional Gunung Gede-Pangrango Haryoto (42) berusaha mematian sisa api yang membakar tanaman Centigi di areal vegetasi kawah Gunung Gede, Cibodas, Cianjur, Jabar, Kamis (18/9/1997). Sekitar 20 ha kawasan tersebut hangus dalam kebakaran yang terjadi sejak Sabtu (13/9/1997) lalu namun saat ini api sudah berhasil dipadamkan oleh petugas yang dibantu ratusan masyarakat. Api diduga berasal dari penduduk yang melakukan perburuan liar dan menjalar ke akar tanaman Centigi yang mengandung minyak dan mudah sekali terbakar. ANTARA FOTO/Mosista Pambudi/ed/Koz/hp/97.
Tags:

Licence

Choose the license that suits your needs
$ 6,666
Editorial Licence, 1024 px
$ 33,333
Photo Exhibition, Publishing and Private Use (2048x1352 px)
Image information
Image size
2048x1352
File size
685.4 KB
Created
18/09/1997 02:39 WIB
Photographer
Mosista Pambudi
Editor