BILIK HUNTARA TIDAK DIHUNI

  • 16 Agustus 2019 20:45
BILIK HUNTARA TIDAK DIHUNI
Seorang penyintas bencana melintas di dekat hunian sementara (Huntara) di Kelurahan Duyu, Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (16/8/2019). Dari 8.388 bilik huntara yang dibangun oleh Kementerian PUPR di Palu, Sigi, dan Donggala, hanya sekitar 57 persen atau 4.272 bilik yang dihuni. Kondisi itu sangat ironis karena berdasarkan data yang dikeluarkan oleh lembaga Sulteng Bergerak, hingga saat ini masih terdapat 16.654 keluarga atau 66.264 jiwa penyintas di Sulteng yang tinggal di tenda-tenda pengungsian darurat. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/pras.
Tags:
Image information
Image size
4000x2657
File size
2.12 MB
Created
16/08/2019 20:45 WIB
Photographer
Basri Marzuki
Editor
Prasetyo Utomo