RENCANA PEMBANGUNAN HUNTAP SATELIT

  • 14 Oktober 2019 20:15
RENCANA PEMBANGUNAN HUNTAP SATELIT
Pengendara sepeda motor melintas di dekat lahan yang direncanakan akan dibangun Hunian Tetap (Huntap) Satelit di Kelurahan Petobo, Palu, Sulawesi Tengah, Senin (14/10/2019). Areal seluas 24 hektare itu akan dibangun 1.200 unit Huntap Satelit untuk mengakomodasi korban bencana likuefaksi yang tidak tertampung di Huntap utama yang kini dibangun pemerintah di lokasi yang berbeda. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/pd.
Tags:
Image information
Image size
4000x2665
File size
2.02 MB
Created
14/10/2019 20:15 WIB
Photographer
Basri Marzuki
Editor
Pandu Dewantara