PROLIGA ANTISIPASI PENYEBARAN COVID-19

  • 13 Maret 2020 19:05
PROLIGA ANTISIPASI PENYEBARAN COVID-19
Petugas mengukur suhu tubuh penonton saat laga Proliga Bola Voli 2020 Seri Ketiga Putaran ke Dua di GOR UNY, Sleman, Yogyakarta, Jumat (13/3/2020). Sebagai upaya antisipasi penyebaran Covid-19, penyelenggara Proliga Bola Voli 2020 melakukan pengecekan suhu tubuh pengunjung, menyediakan antiseptik untuk pengunjung serta membatasi kontak fisik antara penonton dengan pemain. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/pd.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
2000x1333
File size
1.33 MB
Created
13/03/2020 19:05 WIB
Photographer
Andreas Fitri Atmoko
Editor
Pandu Dewantara