PERSIAPAN PENANGANAN COVID-19 BANDARA KUALANAMU SAMBUT KEDATANGAN TKI

  • 8 April 2020 20:20
PERSIAPAN PENANGANAN COVID-19 BANDARA KUALANAMU SAMBUT KEDATANGAN TKI
Petugas AVSEC PT Angkasa Pura II berjaga di depan ruang karantina penanganan COVID-19 di terminal kedatangan mancanegara Bandara Internasional Kualanamu Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara, Rabu (8/4/2020). PT Angkasa Pura II melalui Satgas BUMN Sumut peduli COVID-19 berkoordinasi dengan Gugus Tugas COVID-19 provinsi Sumut siap melakukan pemeriksaan dengan ketentuan standar prosedur karantina terhadap 500 TKI yang rencananya akan mendarat pada tanggal 9-10 April 2020 dari Malaysia guna mengantisipasi penyebaran virus COVID-19. ANTARA FOTO/Septianda Perdana/foc.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4896x3264
File size
1.1 MB
Created
08/04/2020 20:20 WIB
Photographer
Septianda Perdana
Editor
Fanny Octavianus