BANTUAN UNTUK NARAPIDANA ASIMILASI DAN INTEGRASI

  • 23 April 2020 16:55
BANTUAN UNTUK NARAPIDANA ASIMILASI DAN INTEGRASI
Petugas melakukan salam siku dengan narapidana yang menerima bantuan di Balai Pemasyarakatan Kelas I Denpasar, Bali, Kamis (23/4/2020). Balai Pemasyarakatan Kelas I Denpasar memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan ke-56 dengan menyerahkan bantuan berupa sembako, masker, hand sanitizer dan alat mandi kepada 20 orang narapidana kurang mampu yang menerima program asimilasi dan integrasi dalam rangka pencegahan penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/aww.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3689x2444
File size
1.32 MB
Created
23/04/2020 16:55 WIB
Photographer
Fikri Yusuf
Editor
Andika Wahyu