TRADISI BUKA LUWUR MAKAM SUNAN KUDUS

  • 20 Agustus 2020 11:40
TRADISI BUKA LUWUR MAKAM SUNAN KUDUS
Sejumlah warga melepas Luwur atau kain mori penutup makam Sunan Kudus untuk diganti dengan yang baru saat prosesi buka luwur di Desa Kauman, Kudus, Jawa Tengah, Kamis (20/8/2020). Tradisi yang digelar setahun sekali yang bertepatan pada tanggal 1 Muharam atau Satu Sura tersebut untuk memperingati Haul (wafat) Sunan Kudus merupakan salah satu wali sembilan (wali songo) tokoh penyebaran agama Islam di Jawa. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/nz
Related photo
Tags:
Image information
Image size
1630x1080
File size
495.52 KB
Created
20/08/2020 11:40 WIB
Photographer
Yusuf Nugroho
Editor
Zarqoni Maksum